-->

5 GAME Offline dibawah 100MB [AreaGaming21]

advertise here


Ahoyyy... Kembali lagi, Bagi kalian yang sedang tidak memiliki kuouta namun ingin bermain game dengan grafik dan alur cerita yang baik . Tenang kami akan sajikan 5 Game Offline dibawah 100 Mb. Oke langsung saja tanpa basa basi.

1.Robots [65 MB] 
Merupakan Game FPS yang memberikan grafik dan alur yang menarik. Selain game ini dapat dimainkan secara offline, ada beberapa juga fitur dari game ini antara lain: dukungan controler menggunakan gamepad, kontrol mudah disesuaikan dan diatur, terdapat 2 peta yang memiliki fungsi masing masing, Support hingga 60 Fps di setiap perangkat Android.

2.Wildbox Survival Lands [54 MB]
Game besutan YoggoSwipe ini menawarkan fitur survival, seperti Minecraft, Krafter dan ARK Survival. Kalian akan diajak untuk bertahan hidup dialam liar, Berburu dan Membangun sangat diperlukan didalam game ini supaya kalian dapat bertahan hidup. Kalian juga harus menghadapi monster monster yang berbahaya.

3.Driveline [61 MB]
Driveline adalah game yang memiliki genre Game Balapan. Meski memiliki ukuran yang tergolong kecil, siapa sangka game ini memberikan/memiliki grafik yang cukup keren. Kalian juga harus mengalahkan para lawan lawan lainnya yang tentu akan sangat sulit. Kelebihan dari game ini antara lain grafik yang keren dan dapat dimainkan secara Offline.

4.Ultimate Car Driving Classics [91 MB]
Daftar 5 Game Offline dibawah 100 Mb selanjutnya adalah Ultimate Car Driving Classics, sebenarnya ada dua versi tentang game ini yaitu versi classics dan Simulator( menggunakan mobil mobil versi terbaru/Modern). Layaknya game seperti Aspalt 9 game ini bisa dibilang adalah versi mini. kalian jiga dapat mengeluarkan Gaya atau berakrobat.

5. Oceanborn Raft Survival [64 MB]
Sama seperti wilbox Survival kalian juga diharuskan untuk berlatih bertahan hidup. Jika pada Wilbox Survival berlokasi didaratan maka Raf Survival Berlokasi diatas rakit. Kalian hanya akan dibekali kail. Untuk mendapatkan Resourch kalian harus mengambil puing puing yang hanyut diatas lautan. Grafiknya pun terbilang baik untuk game dibawah 100 MB.

Cukup sekian tentang 5 Game Offline dibawah 100 Mb, selanjutnya akan kami buatkan untuk part 2 Silahkan ditunggu ya... Jangan lupa kunjungi juga Youtube Kami di AreaGaming21





Advertisement
BERIKAN KOMENTAR ()